index

Sabtu, 17 April 2010

info tes lokal Untan


Sebentar lagi pergantian tahun ajaran baru. Bagi kelas 1 dan 2 sma bersiap – siap untuk menghadapi ujian smester.ya walaupun masih beberapa bulan lagi, tapi setidaknya lebih cepat lebih baik dalam melakukan persiapan. Sedangkan yang kelas 3 sma sudah selesai ujian tinggal nunggu hasil. Bagi yang mau nikah tak perlu susah – susah mikirkan mau melanjutkan sekolah. Nah, yang mau lanjutkan sekolah ni pada sibuk nyari info pendaftaran , seleksi penerimaan mahasiswa baru dll. Kebetulan untan ada buka seleksi lokal. Untuk membantu adik – adik uatau kawan - kawan biar tidak pusing nyari info, maka aku cari brosur di BAAK dan langsung posting ke blog.
Langsung saja, lihat n baca.
Kalo ada yang masih di cari, kasi komen aja. Siapa tahu aku bisa bantu.


I.                    Persyaratan
a.       Khusus
Peserta SLM Untan  adalah lulusan SMA/MA dan SMK/MAK atau setara (paket C) tahun 2008, 2009, 2010.
b.      Khusus
                                                                           i.      Peserta hanya boleh memilih satu kelompok ujian dengan pilihan maksimal 2 (dua) program studi
                                                                         ii.      Bagi peserta yang memilih program studi pendidikan fisika, pendidikan kimia, pendidikan biologi, fisika, kimia, biologi, teknik lingkungan harus menyerahkan keterangan bebas buta warna dari dokter spesialist.
                                                                        iii.      Bagi peserta yang memilih program studi pendidikan jasmani, kesehatan dan rekreasi, tinggi badan minimal 160 cm untuk wanita dan 165 cm untuk pria.
                                                                       iv.      Bagi peserta yang menggunanakan ijazah paket C, wajib melampirkan foto kopi  rapor kelas XII yang dilegalisir oleh kepala sekolah.
II.                  Program studi
Program studi diploma dan sarjana sebanyak 39 program studi, dibagi dalam 3 kelompok, yaitu kelompok IPA, kelompok IPS dan kelompok Bahasa.
a.       Program studi kelompok IPA
1.       Agroteknologi
2.       Agribisnis / sosial ekonomi pertanian
3.       Teknik sipil
4.       Teknik electro
5.       Teknik arsitektur
6.       Taknik informatika
7.       Teknik industri
8.       Pendidikan matematika
9.       Pndidikan biologi
10.   Pendidikan fisika
11.   Pendidikan kimia
12.   Kehutanan
13.   Matematika
14.   Fisika
15.   Biologi
16.   Kimia
17.   Sistem komputer
18.   D3 budidaya tanaman perkebunan
b.      Program studi kelompok IPS sebagai berikut
1.       Ilmu hukum
2.       Ekonomi pembangunan
3.       Manajemen
4.       Akutansi
5.       Ilmu administrasi negara
6.       Ilmu sosiatri / pembangunan masyarakat
7.       Ilmu politik
8.       Sosiologi
9.       Pendidikan ekonomi
10.   Pendidikan guru sekolah dasar (PGSD)
11.   Pendidikan sosiologi
12.   Pendidikan guru PAUD
13.   Pendidikan seni tari dan musik
14.   Pendidikan jasmani, kesehatan dan rekreasi (penjaskesrek)
15.   D3 administrasi perkantoran
16.   D3 pekerjaan sosial
17.   D3 kesekertariatan
c.       Program studi kelompok bahasa
1.       Pendidikan bahasa, sastra indonesia dan daerah
2.       Pendidikan bahasa inggris
3.       Pendidikan bahasa mandarin



                         bagi yang mau lihat program studi berdasarkan fakultas, klik
 
III.                biaya ujian
a.       biaya ujian sebesar Rp 150. 000, 00 (seratus lima puluh ribu rupiah)
b.      bagi peserta yang memilih program studi penjaskesrek dan program studi seni tari dan musik, wajib membayar biaya uji ketermpilan khusus. Biaya uji keterampilan sebesar Rp 100.000,-.
IV.                Tata cara pendaftaran
a.       Membayar biaya mengikuti ujian di Bank Kalbar a.n. SPP Universitas Tanjungpura no rekening 1009000018 pada tanggal 19 – 30 April 2010
b.      Mengambil formulir pada tanggal 19 – 30 April 2010 di BAAK Untan dengan menunjukkan bukti pembayaran dari Bank Kalbar. Dengan persyaratan :
                                                                           i.      Menyerahkan fotokopi ijazah /STTB satu rangkap yang telah dilegalisir oleh kepala sekolah bagi lulusan tahun 2008 dan 2009.
                                                                         ii.      Menyerahkan fotokopi rapor kelas XII smester I/surat keterangan lulus, satu rangkap yang telah dilegalisir oleh kepala sekolah, bagi lulusan tahun 2010.
                                                                        iii.      Bagi peserta yang menggunakan ijazah paket C, menyerahkan fotokopi rapoor kelas XII yang telah dilegalisir oleh kepala sekolah.
V.                  Cara pengembalian formulir pendaftaran.
a.       Formulir pendaftaran yang sudah diisi dan dilengkapi dengan persyaratannya dikembalikan kepada panitia seleksi di Gedung BAAK Untan pada tanggal 19 April – 01 Mei 2010.
b.      Pengembalian formulir pendaftaran harus dilakukan oleh peserta sendiri (tidak boleh diwakilkan)
c.       Dokumen yang harus dibawa adalah ijazah / STTB asli bagi lulusan tahun 2008, 2009, dan bagi lulusan 2010 dapat menggunakan rapor kelas XII smester I/ surat keterangan lulus. Khusus paket C menunjukkan ijazah dan rapor  asli.
d.      Menyerahkan pas foto warna 4 x 6 sebanyak 2 lembar.
VI.                Jadwal ujian
HARI
TANGGAL
PUKUL
KEGIATAN
rabu
05 Mei 2010
07. 30 - 08. 00
pengisian identitas peserta
08. 00 - 12. 00
tes potensi akademik (TPA)
kamis
06 Mei 2010
07. 30 - 10. 30
tes kemampuan IPA
(kelompok IPA)
07. 30 - 10. 30
tes kemampuan IPS
(kelompok IPS)
07. 30 - 10. 30
tas kemampuan bahasa
(kelompok bahasa)

VII.              Jenis tes
a.       Tes kemampuan akademik terdirii dari (psikotes, dll)
b.      Tes kemampuan IPA terdiri dari (matematika, biologi, kimia, dan fisika)
c.       Tes ekmampuan IPS terdiri dari (sejarah, ekonomi, geografi dan IPS terpadu)
d.      Tes kemampuan bahasa terdiri dari (bahasa inggris dan bahasa Indonesia)
VIII.            Uji ketrampilan khusus
Bagi peserta yang memilih program studi penjaskesrek dan program studi seni tari dan musik, diwajibkan mengikuti uji kterampilan khusus pada tanggal 07 – 08 Mei 2010.
IX.                Pengumuman hasil tes
a.       Hasil ujian diumumkan melalui media masa dan website Untan Http://www.untan.ac.id pada tanggal 17 – Mei 2010
b.      Apabila terjadi perubahan tanggal pengumuman akan diberitahukan melalui media masa dan website Untan Http://www.untan.ac.id.



Untitled-1 Untitled-2 Untitled-3
Untitled-4  
Sumber: brosur sistem seleksi masuk untan

2 komentar:

  1. Sip.. Lumayan Lengkap informasiny kawan...
    Thank's..!!!

    BalasHapus
  2. sma2...moga2 lulus sesuai prodi yang di harapkan

    BalasHapus